Detik-detik Kerusuhan di Gedung Capitol AS Menelan Korban Jiwa

Jakarta - Demo Massa Donald Trump saat kongres melakukan proses pengesahan kemenangan Joe Biden di Piplres AS berlangsung rusuh . Polisi melontarkan gas air mata untuk memecahkan massa yang rusuh di Gedung Capitol , Washington DC.
Dilansir Reuters, massa kerusuhan membalikkan barikade dan bentrok dengan polisi saat mencoba masuk ke dalam gedung Capitol AS. Berdar informasi bentrok itu menelan satu korban jiwa.
links
Pihak kepolisian setempat mendorong para perusuh keluar dari Gedung Capitol menggunakan granat kejut. Dilansir dari BBC, wartawan di dalam gedung memberitakan sejumlah anggota parlemen bertepuk tangan ketika otoritas keamanan Gedung Capitol menyampaikan insiden di halaman gedung parlemen AS tersebut. Bahkan, muncul teriakan "Kami ingin Trump" di koridor gedung. Selanjutnya seluruh anggota kongres dan senat diungsikan ke tempat khusus.
Read more info "Detik-detik Kerusuhan di Gedung Capitol AS Menelan Korban Jiwa" on the next page :
Editor :Tim NP
Source : detik